Sentra Pengecoran Logam di Tegal

Awien Jaya adalah Sentra Pengecoran Logam di Tegal. Perusahaan kami mengerjakan Cor Logam kuningan dan aluminium sesuai pesanan. Dapatkan harga murah dengan kualitas bagus.

Deskripsi Pekerjaan Pengecoran Logam

Pengecoran logam adalah proses membuat barang dengan menggunakan logam cair yang dicetak sesuai dengan bentuk yang diinginkan. Diawali dengan mencairkan logam kuningan atau aluminium dalam sebuah bejana dengan cara dipanaskan sampai mencair. Cairan logam dituangkan dalam wadah atau cetakan yang telah disediakan. Alat yang digunakan untuk mencetak biasanya dari pasir yang telah dipadatkan sesuai dengan barang yang akan diproduksi.  Hasilnya adalah bentuk barang yang masih kasar dan perlu proses penghalusan.

sentra pengecoran logam di tegal image

Awien Jaya mengerjaka pengecoran logam untuk berbagai jenis barang dari bahan besi, kuningan, aluminium dan plastik. Beberapa produk unggulan kami adalah peralatan jaringan listrik PLN, peralatan jaringan telkom, berbagai jenis nepel, dan elemen heater mesin pemanas.

Kami juga menerima pekerjaan pengecoran logam untuk peralatan mesin, ornamen pagar, tiang lampu cor unik, furniture, asesoris dipan modern, tempat lilin dll. Selagi Anda membutuhkan jasa cor logam atau plastik percayakan pada layanan kami. Kami berkomitmen untuk membantu suksesnya pekerjaan atau proyek Anda.

Contoh Produk Sentra Pengecoran Logam Awien Jaya

Ancoring image

Produk Pengecoran Logam Ancoring

pengecoran logam Fixed dead

Pengecoran Logam Fixed dead

Sentra pengecoran logam Strean clamp image

Strean Clamp

Beberapa gambar di atas adalah merupakan Produk Unggulan Pengecoran Logam Awien Jaya.

Beberapa Alasan Mengapa Memilih Awien Jaya

Kemudahan Bertransaksi

  1. Cara order yang mudah, Anda cukup mengirimkan sample produk melalui contoh barang, atau foto barang melalui e-mail, faximail, atau wa.
  2. Sample barang kami buat untuk disetujui pelanggan.
  3. Bila sample produk kami di setujuai, pekerjaan akan kami kerjakan setelah kami terima DP separuh dari jumlah keseluruhan pembayaran.
  4. Barang kami kirim ke alamat pemesan setelah pelanggan melunasi semua pembayaran. Untuk dalam kota barang kami kirim dengan armada kami. Untuk luar kota kami biasa mengirim ke seluruh nusantara dengan jasa titipan kilat.

Jaminan Hasil Pengecoran yang Bagus

Jasa Pengecoran Logam Awien Jaya menggunakan peralatan dan tekhnologi pengecoran dengan standar Nasional. Kami memiliki tenaga-tenaga kerja berpengalaman sehingga mampu menghasilkan produk cor yang berkualitas bagus.

Awien Jaya adalah perusahaan berkaitan dengan:

  • Industri Pengecoran Logam di Tegal
  • Pabrik pengecoran kuningan
  • Produsen barang cor dari kuningan, aluminium dan besi
  • Bengkel cor logam di Tegal
  • Sentra industri logam di Tegal dan sekitarnya
  • Penjual barang cor logam kuningan dan aluminium
  • Industri cor logam terkenal murah
  • Perusahaan cor logam dan bubut mesin

Oleh

Soleh Awienjaya

6 Comments

Add a Comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *